Kunjungan Aparatur Pemerintah Desa se- Kecamatan Sedong Kabupaten Cirebon dilaksanakan dalam rangka Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintah Desa Se-Kecamatan Sedong Kabupaten Cirebon (13/09/2024) melalui studi Banding/Studi Tiru ke Pemerintah Desa Selasari.

Adapun yang menjadi konsen studi tiru adalah terkait pengelolaan Desa Wisata yang menjadikan salah satu objek nya menjadi booming dan cukup terkenal, selain itu juga dibahas mengenai pengalaman yang menjadikannya Desa Wisata Selasari meraih penghargaan di ajang Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) yang diselenggarakan Kemenpaerkraf Tahun 2021 yang lalu.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here